• Minggu, 31 Juli 2022

     Contoh Script/Code Html Beserta Hasil Di Browser

    sumber : https://storage.googleapis.com/finansialku_media/wordpress_media/2021/06/e4b69820-https___bit.ly_350jahl.jpg

    1. Tabel

        Tabel pada html digunakan mengelompokkan suatu data secara terstruktur yang terdiri dari baris, kolom dan sel. Di dalam Code Tabel kita memerlukan beberapa atribut, yaitu :

    • <tabel> & </tabel> 
                        digunakan untuk membuka tabel dan menutup tabel

    • <thead> & </thead>
                        digunakan untuk membuat kelompok bagian atas tabel

    • <tr> & </tr> 
                        digunakan untuk membuat kotak tabel beserta teks disetiap bagian kiri hingga ke bawah

    • <th> & </th>
                        digunakan untuk membuat teks di dalam tabel

    • <tbody> & </tbody>
                        digunakan untuk membuat bagian badan tabel

    • <td> & </td>
                       digunakan untuk membuat kotak tabel beserta teks disetiap bagian kanan terus menerus
    Kesimpulan

    Contoh Codingan dari tabel :

    See the Pen Contoh Tabel by Mugata (@Mugata01) on CodePen.

    Hasil Codingan :
    2. Form 
        form adalah sebuah kolom pertanyaan yang harus di isi. Di dalam codingan form terdapat beberapa type, yaitu :
    • <input type="button">
    • <input type="checkbox">
    • <input type="color">
    • <input type="date">
    • <input type="datetime-local">
    • <input type="email">
    • <input type="file">
    • <input type="hidden">
    • <input type="image">
    • <input type="month">
    • <input type="number">
    • <input type="password">
    • <input type="radio">
    • <input type="range">
    • <input type="reset">
    • <input type="search">
    • <input type="submit">
    • <input type="tel">
    • <input type="text">
    • <input type="time">
    • <input type="url">
    • <input type="week">
    Contoh Codingan : 

    Hasil Coding :


    See the Pen Form by Mugata (@Mugata01) on CodePen.


    3. Image

        Cara menambahkan image kedalam sebuah html ada dua cara, yaitu dengan cara internal dan eksternal. 

    dibawah ini adalah contoh dri codingan eksternal img :

    See the Pen Untitled by Mugata (@Mugata01) on CodePen.

    Hasil Dari Codingan Eksternal img :





    Untuk cara internal img bisa diliat di tutorial YouTube, Klik Disini




    4. Link
        
        Menambahkan link di dalam html cukup mudah, yaitu dengan memakai tag <a href="link">kata</a>
    Contoh Codingan : 

    See the Pen Menambahkan Link by Mugata (@Mugata01) on CodePen.

    Hasil Codingan :










    5. Teks 
        Membuat teks di HTML bisa memakai Banyak cara, yaitu sebagai berikut :
    beberapa codingan teks untuk HTML
            <!-- <br> untuk ganti baris -->
            <!-- <p> untuk Paragraf -->
            <!-- <b> untuk menebalkan -->
            <!-- <em> untuk menekan text -->
            <!-- <del> untuk mencoret text -->
            <!-- <mark> untuk menandai text -->
            <!-- <ins> untuk menggaris bawahi text -->
            <!-- <sub> untuk mengatur text menjadi agak kebawah -->
            <!-- <sup> untuk mengatur text menjadi agak keatas -->
            <!-- <small> untuk mengecilkan text -->
            <!-- <h1> sampai <h6> digunakan untuk heading, dimulai dari h1 yang terbesar dan sampai h6 yang terkecil -->  
    Beberapa contoh teks yang bisa dibuat/diketik di html

    Ini kalimat yang normal

    Ini kalimat yang tebal

    Ini kalimat yang miring

    Ini kalimat yang di tekankan

    Ini kalimat yang menjadi kecil

    Ini kalimat yang di tandai

    Ini kalimat yang di hilangkan

    Ini kalimat yang di digaris bawahi

    Ini kalimat yang diatur menjadi sedikit ke bawah

    Ini kalimatyang sedikit lebih keatas dari teks normal

    kata 1

    kata 2

    kata 3

    kata 4

    kata 5
    kata 6




    Leave a Reply

    Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

  • Copyright © - MiloNime

    MiloNime - Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan