• Selasa, 26 Juli 2022

    BAHASA PERMOGRAMAN

    Sumber : https://i2.wp.com/si.fst.unair.ac.id/wp-content/uploads/2019/09/bigstock-Programming-Web-Banner-Best-P-258081862.jpg 

              Apa sih itu Bahasa Permograman? Bahasa Permograman merupakan kumpulan kata kata berupa instruksi atau perintah yang terdiri dari beberapa baris yang bisa dimengerti dan dijalankan oleh komputer. Apa saja sih macam macam bahasanya?

    1. HTML/ (HyperText Markup Language)
    Sumber : https://store.sirclo.com/blog/wp-content/uploads/2022/06/Banner-Blog-10-14.jpg

        HTML atau HyperText Markup Language merupakan salah satu bahasa pemrograman yang bisa disebut sebagai dasar dari awal untuk menjadi seorang Front End Web Development. HTML juga merupakan bahasa markah standar untuk dokumen yang dirancang untuk ditampilkan di peramban internet. Beberapa Platfrom yang biasa digunakan untuk editor codingnya adalah :
    1. Editor Code,
    2. Visual Code Studio,
    3. NotePad,
    4. Sublime Text,
    5.  Atom,
    6. Dan lain lain.

    2. JavaScript
    Sumber : https://breefstudio.com/wp-content/uploads/2021/03/pexels-antonio-batinic%CC%81-4164418-breef-4.jpeg

        Java Script adalah merupakan bahasa pemrograman lain dalam membangun website atau sebuah aplikasi. JavaScript biasanya berfungsi untuk pengembangan website. Beberapa Platfrom yang biasanya digunakan adalah :
    1. Editor Code,
    2. Visual Code Studio,
    3. Dan lain lain.

    3. CSS (Cascading Style Sheet)












    sumber : https://codelatte.org/wp-content/uploads/2018/11/CSS.jpg




        CSS atau Cascading Style Sheet merupakan aturan untuk mengatur beberapa komponen dalam sebuah web sehingga akan lebih terstruktur dan seragam. CSS bukan merupakan bahasa pemograman. Platform yang biasa digunakan untuk css adalah : 
    1. Editor Code,
    2. Visual Code Studio,
    3. NotePad,
    4. Sublime Text,
    5.  Atom,
    6. Dan lain lain.

    4. C# (C Sharp)
    Sumber : http://computerjee.com/wp-content/uploads/2020/05/C.jpg

        C# merupakan salah satu bahasa pemrograman yang berorientasi oleh objek yang dikembangkan Microsoft sebagai bagian dari inisiatif kerangka. C# biasanya digunakan untuk membuat aplikasi, bahasa ini agak sulit daripada html dan css. Platfrom yang biasa digunakan adalah : 
    1. Visual Code Studio,
    2. Notepad,
    3. Dan lain lain.

    4. Java
    sumber : https://ids.ac.id/wp-content/uploads/2022/02/java.jpeg

        Java merupakan bahasa pemrograman yang dapat dijalankan di berbagai platform, dari mulai PC sampai perangkat mobile.





    5. Python
    sumber : https://hadipranoto.com/wp-content/uploads/2020/08/1200px-Python-logo-notext.svg_.png

        Python bahasa pemrograman tujuan umum yang ditafsirkan, tingkat tinggi. Python menjadi salah satu bahasa pemrograman yang dapat membangun aplikasi, baik itu berbasis web ataupun berbasis mobile. Bahasa phyton ini termasuk kedalam bahasa pemorgraman yang cukup mudah bagi pemula, karena bahasa tersebut mudah untuk dibaca dengan syntax yang mudah untuk dipahami juga, Platform yang biasa digunakan adalah Visual Code Studio.


    Leave a Reply

    Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

  • Copyright © - MiloNime

    MiloNime - Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan